Sunday, 18 October 2009
Prediksi Calon Menteri Kabinet Indonesia Bersatu 2
Hari Sabtu, tanggal 17 Oktober 2009, Presiden terpilih SBY sedang mengadakan wawancara uji kelayakan dan kepatutan di kediamannya Cikeas Bogor untuk calon Menteri Kabinet Indonesia Bersatu 2, yang rencananya akan membantu dalam pemerintahan yang di pimpinnya bersama Boediono lima tahun mendatang bersama Capres Terpilih Boediono.
Beberapa dari calon Menteri yang diwawancarai bersedia untuk mengungkapkan posisi apa yang bakalan nanti disandang untuk duduk dalam Susunan Kabinet Indonesia Bersatu. Namun beberapa lainnya tidak bersedia untuk memberikan keterangan secara jelas.
Banyak dari kalangan baru, namun ada beberapa muka lama yang dipertahankan. Antara lain : Mohamad Nuh, Surya Dharma Ali, Marie L. K Pangestu, Sri Mulyani, Syarif Hassan, Jero Wacik, Salim Assegaf.
Berikut ini adalah Prediksi Calon Menteri Indonesia Bersatu 2 mendatang :
01. Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan: Marsekal (Purn) TNI Djoko Suyanto
02. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Hatta Rajasa
03. Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat: Agung Laksono
04. Menteri Sekretariat Negara: Sudi Silalahi
05. Menteri Keuangan: Sri Mulyani Indrawati
06. Menteri Dalam Negeri: Gamawan Fauzi
07. Menteri Pendidikan Nasional: M Nuh
08. Menteri Sosial: Suryadharma Ali (?)
09. Menteri Perdagangan: Mari Elka Pangestu
10. Menteri Koperasi dan UKM: Syarif Hasan
11. Menteri Kebudayaan dan Pariwisata: Jero Wacik
12. Kepala Bappenas: Salim Assegaf (?)
13. Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi: Muhaimin Iskandar
14. Menteri Komunikasi dan Informatika: Tifatul Sembiring
15. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia: Sutanto (?)
16. Menteri Negara Pemuda dan Olahraga: Andi Mallarangeng
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments on "Prediksi Calon Menteri Kabinet Indonesia Bersatu 2"
Post a Comment
Thank for dropping comment here
Please do not make spam comments
Because spam comments will be removed